Cara memakai hijab - Berbagai cara memakai hijab yang ada di internet, semakin berkembang model hijab yang ada maka semakin banyak juga kreasi hijab yang dikembangkan oleh para hijabers, yang kemudian banyak diupload cara pakai hijab ke internet, di beberapa situs hijab style.
Diantara cara menggunakan hijab yang sering kita temui adalah tutorial hijab paris atau sering kita sebut dengan hijab segi empat, hijab pashmina yang mempunyai beragam jenis dan kreasi, hijab segi tiga, dan lain sebagainya. Mari kita simak cara memakai hijab yang saya rangkum dari berbagai situs di internet.
Tutorial hijab paris 1. Pilih dan pakai terlebih dulu ciput ninja anda 2. Siapkan hijab segi 4 anda kemudian buatlah menjadi hijab segitiga yang ujungnya sama panjang 3. Kemudian hijab sebelah kiri tarik ke atas sebelah kanan dan sisipkan dengan jarum pentul 4. Tarik bagian kanan hijab ke arah belakang hingga menimbulkan efek yang bergelombang pada hijab anda. 5. Sisipkan bagian tersebut dengan menggunakan jarum pentul. 6. Dan anada bisa merapihkan hijab anda sehingga menghasilkan hijab cantik seperti nampak pada gambar.
Dan masih banyak lagi cara memakai hijab terbaru yang bisa anda praktekan.
Tuesday, 23 April 2013
Cara Memakai Hijab : Tutorial HIjab Modern
Artikel Terkait Cara Memakai Hijab : Tutorial HIjab Modern :
Cara Merawat Rambut Wanita Cara Merawat Rambut Wanita adalah hal yang penting bagi kecantikan, seorang wanita yang memiliki rambut indah akan lebih te ...
Black is Beautiful Black is beautiful. Siapa takut warna hitam? mungkin bagi sebagian orang yang menghindari mengenakan baju muslim warna hita ...
5 Tips Berbusana Agar Terlihat Tinggi 5 Tips Berbusana Agar Terlihat Tinggi. Selain menutupi aurat, berbusana juga bisa menutupi kekurangan yanga ada pad ...
Hijab Trendy Fatin Shidqia Hijab Trendy Fatin Shidqia - Untuk penggemar X factor pasti pengenal Fatin Shidqia. Suaranya yang khas mampu memukau para ju ...
Model Jas Muslimah yang Elegan Bagi wanita bekerja, busana muslim tidak hanya untuk menutup aurat, namun juga memperhatikan ke-tidak ribet-annya. Baju ke ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment